Bagi para guru ( tenaga Pendidik ) bahasa Modul tentulah bukan suatu yang baru. Tapi tidak semua guru tau dan mengerti cara menulis modul yang baik dan benar. Bahkan ada diantara merek yang kebingungan bagai mana cara memulai menulis sebuah modul. Sementara keberadaan sebuah modul dalam sebuah proses Belajar Mengajar sangatlah penting. Dengan hanya berbekal modul sesungguhnya murid sudah bisa berlajar tanpa dibawah bimbingan seorang guru. Karena di modul sesungguhnya memuat apa saja yang harus dilakukan oleh seorang tenaga pendidik maupun anak didik.

Berkiut ini penulis ingin membagi sedikit tentang cara penulisan modul yang baik dan benar. Untuk menulis modul kita harus tau apa itu kerangka modul. Nah inilah kerangka modul tersebut.

1. Halaman Sampul
2. Halaman Pengesahan
3. Kata Pengatar
4. Daftar Isi
5. Peta Kedudukan Modul
6. Glosarium ( arti kata istilah yang kita gunakan dalam modul )
7. Pendahuluan ( berisikan tentang Deskripsi/ Gambaran tentang modul. Pra Sarat. Petunjuk Penggunaan Modul. Tujuan ahkir. Standar Kopentensi. Cek kemampuan awal )

Oke semoga bermamfaat lain kali kita akan bahas cara pembelajaran dengan mempergunakan modul dan cara menulis modul yang benar

Post a Comment Blogger